Home » , » Hal yang berkaitan dan selalu ada pada anime ecchi

Hal yang berkaitan dan selalu ada pada anime ecchi

Written By Unknown on Minggu, 20 Juli 2014 | 16.03

Fanime,  Pada dunia anime kata ecchi merupakan kata yang mainstream, siapa yang tidak tau Ecchi?? Kalau ada yang belum tau silahkan baca DISINI. Anime dengan genre ecchi sepertinya jadi favorit untuk ditonton dan tentu saja ada banyak hal yang menjadikan genre ini favorit dan kali ini saya akan membahas hal-hal tersebut, silahkan disimak. 

1. Oppai

kalau anime ecchi tanpa ada oppai mana bisa disebut ecchi, oppai oppai oppai siapa yang tidak tau oppai??kasiaaan, search tuh di Mbah google "oppai adalah?" dan tinggal kalia baca sendiri atau lihat sendiri gambarnya.







Sudah kalian lihat/baca apa itu oppai? nah itu dia yang menjadi kebanggan seorang wanita (payudara). Lanjut ke topik, dalam anime ecchi oppai adalah hal yang selalu ada dan memang wajib ada dan tersedia dalam berbagai ukuran hahaha. Mengingat hal yang berbau ecchi itu dekat dengan yang namanya mesum maka oppai akan selalu menjadi fokus pada anime ecchi. Seperti yang telah saya katakan "tersedia dalam berbagai ukuran" bukan maksud saya mengcopy kalimat dari iklan baju tapi memang terbukti pada anime ini ada dari yang flat, sedang, besar dan over size. Saya kasih contoh Rias gremory dan Akeno (High school DxD) kedua oppai char tersebut saya kira tergolong ukuran besar atau mungkin over size.

2. Pantsu
Celana dalam itulah yang disebut pantsu, benda keramat ini selalu ikut tampil dalam anime ecchi mendampingi oppai dan juga tersedia dalam berbagai ukuran, motif dan desain yang bemacam-macam.

3. Komedi
Lawakan-lawakan pada anime ini biasanya terjadi ketika si charakternya terlibat hal-hal mesum, ketika berimajinasi, ketika memegang si oppai dengan dalih tidak sengaja dll.

4. Baju kurang bahan (baju mini)
Jelas saja baju mini ini selalu ada pada anime ecchi toh tujuannya juga untuk memperlihatkan si oppai tadi.

5. Pintu kamar yg tidak dikunci
Entah itu pitu kamar tidur ataupun kamar mandi selalu saja tidak dikunci yang menyebabkan si char utama masuk seolah-olah dia mau ngintip dan si char cewe melempar dengan benda seperti gayung, ember atau menampar char laki-laki. hal ini hampir selalu ada pada anime ecchi.

6. Cewe agresif & cowo yg pasif (Cowo lucky bastard) 
Bingung saya ngejelasinnya gimana, Pada beberapa anime ecchi biasanya cewe agresif menjadi char pendukung dan juga sebagai penggoda yang suka menggoda char cowo yang seperti terlihat maho,  kalau saya malas nonton anime yang MCnya pasif dengan char bodoh, bego dan dikelilingi char cewe agresif dan yang paling penting kenapa diberi nama "cowo lucky bastard" karena selalu beruntung, tentunya beruntung dalam berbagai hal terutama yang berkaitan dengan char cewe.

7. Jatuh tepat waktu
Ini nih hal yang pasti terjadi pada anime ecchi, kenapa juga selalu saja char cewe lari atau kepeleset, terus nabrak cowo trus posisi nya
(1) muka si laki di timpa pantsu
(2) tangan si laki pegang oppai
(3) muka si laki nempel ke oppai
mungkin scene ini jadi settingan anime ecchi kali yeeee..

8. Onsen, Pantai, Kolam renangTempat -tempat keramat ini jadi favorit char laki, biasanya karena dia ingin melihat char cewe idamannya memakai baju renang, atau menjadikan tempat untuk ngintip.

9. Mimisan
Entah kenapa dalam beberapa anime selalu ada char cowo yang mimisan ketika melihat sesuatu yang  berbau mesum.

10. Cahaya dewa
Sebenarnya cahaya ini berperan sebagai sensor untuk menghalangi oppai, pantsu, dan isi pantsu itu sendiri. Sebenarnya bukan hanya cahaya saja yang menjadi sensor tapi masih banya hal lain yang sering digunakan sebagai sensor akan tetapi rata-rata anime ecchi menggunakan sensor dengan cahaya, dan kenapa namanya cahaya dewa?mungkin haya sebutan dari para otaku.

11. Char cewe yang oversensitif
Bagaimana mungkin cewe yang masih tertutupi baju kemudian baru saja oppainya tersentuh sudah langsung mengeluarkan suara-suara aneh sudah seperti anime hentong hhaa, kalau tidak percaya coba saja kalian perhatikan haha menyesatkan. . . .
Share this article :

0 komentar:

Posting Komentar

 
Support : Irfa Biologi | Fanime | Fanime
Copyright © 2013. Fanime - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Edited by Fa-nime
powered by Blogger